Sengketa Informasi Publik

  1. Sengketa Informasi Publik adalah sengketa yang terjadi antara badan publik dan pengguna informasi publik yang berkaitan dengan hak memperoleh dan menggunakan informasi berdasarkan perundang¬undangan.
  2. Mediasi adalah penyelesaian sengketa informasi publik antara para pihak melalui bantuan mediator komisi informasi.
  3. Ajudikasi adalah proses penyelesaian sengketa informasi publik antara para pihak yang diputus oleh komisi informasi.
  4. Prosedur Penyelesaian Sengketa Informasi Publik
  5. Prosedur Penyelesaian Sengketa Informasi Publik di Pengadilan

sengketa ip